News Ticker
  • Petani di Kepohbaru, Bojonegoro Meninggal Dunia di Sawah
  • Rekor Baru, Harga Emas Antam Hari Ini Tembus Rp 2.631.000 Per Gram
  • Indonesia Resmi Menjadi Presiden Dewan HAM PBB Tahun 2026
  • Tenggelam di Waduk, Seorang Anak di Kedungadem, Bojonegoro Meninggal
  • Pemkab Bojonegoro Pastikan Proyek Trotoar dan Drainase Tahun 2025 Sesuai Aturan
  • 5 Rumah Warga Tambakrejo, Bojonegoro Roboh Diterjang Angin, Kerugian Capai Rp 160 Juta
  • Diterjang Angin Kencang, Puluhan Rumah Warga di Ngraho, Bojonegoro Alami Kerusakan
  • Pemkab Blora Terus Dorong Perluasan Rute Trans Jateng
  • RSUD Bojonegoro Resmi Jadi Penyedia Layanan Keselamatan dan Kesehatan Kerja
  • Pemkab Bojonegoro Pasang Stiker Miskin di Rumah KPM Bansos untuk Transparansi
  • Pengalaman Kulineran Bebek THR Surabaya yang Khas dan Unik
  • Tertabrak Kereta Api Argo Bromo Anggrek, Seorang Wartawan di Baureno, Bojonegoro Meninggal
  • Gubernur Khofifah Perkuat Kerja Sama dengan Tiongkok di Bidang SDM dan Perdagangan
  • Pemasangan Stiker Miskin di Rumah KPM Bansos Bojonegoro Hampir Tuntas
  • Gubernur Jatim Tegaskan Kasus Influenza Varian Baru Masih Terkendali
  • Perkuat Sinergi, Rumah Sakit Aisyiyah Lakukan Kunjungan ke BPJS Kesehatan Bojonegoro
  • Hati-Hati! Beredar Akun Facebook Mengaku Bupati Bojonegoro, Mayarakat Diminta Waspada
  • Diduga Akibat Korsleting Listrik, Gudang Penyimpanan Solar di Balen, Bojonegoro Terbakar
  • Pingsan saat Mancing di Bendung Gerak, Warga Trucuk, Bojonegoro Meninggal di Rumah Sakit
  • Sesosok Mayat Perempuan Warga Bojonegoro Ditemukan di Sungai Bengawan Solo Soko, Tuban
  • Kecelakaan Beruntun di Sumberrejo, Bojonegoro, Seorang Pemotor Meninggal Dunia
  • Rayakan Malam Akhir Tahun Anda Lewat Super Music New Year’s Eve 2026 di Alun-Alun Bojonegoro
  • Tertabrak Truk, Pengendara Motor di Balen, Bojonegoro Luka-Luka
  • Perkuat Kesiapsiagaan Bencana, Pertamina EP Cepu Zona 12 bersama Ademos Gelar Pelatihan Destana
Tertabrak Bus Jaya Utama, 2 Orang Pengendara Motor di Baureno, Bojonegoro Luka-Luka

Kecelakaan Lalu Lintas

Tertabrak Bus Jaya Utama, 2 Orang Pengendara Motor di Baureno, Bojonegoro Luka-Luka

Bojonegoro - Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Bojonegoro-Babat, tepatnya di depan Pasar Desa Pasinan, Kecamatan Baureno, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. Minggu siang (06/07/2025) pukul 13.30 WIB.
 
 
Sumber dari pihak kepolisian menyebutkan bahwa bus Jaya Utama yang hendak mendahului kendaraan di depannya, menabrak sepeda motor Honda Beat yang hendak berbelok ke arah kanan.
 
Akibatnya, pengendara dan pembonceng motor mengalami luka-luka dah harus dilarikan ke Puskesmas terdekat.
 
Adapun identitas kedua kendaraan yang terlibat kecelakaan tersebut yaitu bus Jaya Utama nomor polisi L 7578 UV, yang dikemudikan Andik Bagus Saputro (38), warga Desa Kuncen RT 001 RW 001, Kecamatan Padangan, Kabupaten Bojonegoro, kontra sepeda motor Honda Beat nomor polisi S 2680 IK, yang dikendarai Yuniar Eka Putri Agustina (25), berboncengan dengan Saskia Adelia (15), keduanya warga Desa Baureno RT 001 RW 001, Kecamatan Baureno, Kabupaten Bojonegoro.
 
 

Kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya Bojonegoro-Babat, turut Desa Pasinan, Kecamatan Baureno, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. Minggu siang (06/07/2025) (Aset: Istimewa)

 
Informasi yang didapat awak media ini dari Kepala Unit Penegakan Hukum (Kanit Gakkum) Satuan Lalu-lintas (Sat Lantas) Polres Bojonegoro, Inspektur Dua (Ipda) Septian Nur Pratama, menjelaskan bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi di tempat kejadian perkara (TKP), kronologi kejadian tersebut bermula pada awalnya kendaraan bus Jaya Utama nomor polisi L 7578 UV yang dikemudikan Andik Bagus Saputro, berjalan dari arah timur ke barat.
 
“Sesampai di lokasi kejadian, kendaraan tersebut hendak mendahului kendaraan yang berada di depannya,” tutur Ipda Septian Nur Pratama.
 
 
Pada saat bersamaan, ada sepeda motor Honda Beat nomor polisi S 2680 IK yang berhenti di tengah jalan karena hendak berbelok ke arah kanan.
 
“Karena jarak terlalu dekat, kendaraan bus Jaya Utama menabrak sepeda motor Honda Beat yang hendak berbelok tersebut.” tutur Ipda Septian Nur Pratama.
 
Akibat kejadian tersebut pengendara dan pembonceng sepeda motor mengalami luka luka dan dirawat di Puskesmas Baureno.
 
Saat ini, peristiwa kecelakaan lalu-lintas tersebut ditangani Sat Lantas Polres Bojonegoro. (red/imm)
 
 
Penulis: Tim Redaksi
Editor: Imam Nurcahyo
Publisher: Imam Nurcahyo
Berita Terkait

Videotorial

Penyemayaman Api Abadi Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 di Pendopo Malowopati

Berita Video

Penyemayaman Api Abadi Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 di Pendopo Malowopati

Bojonegoro - Bupati Bojonegoro Setyo Wahono, didampingi Wakil Bupati Nurul Azizah dan Ketua DPRD Abdulloh Umar, bersama jajaran Forkopimda Bojonegoro ...

Opini

Ibu yang Bahagia Lahirkan Anak yang Sehat

Ibu yang Bahagia Lahirkan Anak yang Sehat

Oleh dr. George David BANYAK mitos seputar kehamilan yang masih dipercaya masyarakat hingga saat ini. Di antaranya larangan bagi ibu ...

Infotorial

Wujudkan Komitmen Berkelanjutan, PEPC JTB Hijaukan Bojonegoro Melalui Aksi Nyata Peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia

Wujudkan Komitmen Berkelanjutan, PEPC JTB Hijaukan Bojonegoro Melalui Aksi Nyata Peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia

Bojonegoro Memperingati hari menanam pohon indonesia 2025, PT Pertamina EP Cepu (PEPC) Lapangan Jambaran-Tiung Biru (JTB) menegaskan komitmennya dalam menjaga ...

Wisata

Berikut ini Rangkaian Acara Peringatan Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 Tahun 2025

Hari Jadi Bojonegoro Ke-348

Berikut ini Rangkaian Acara Peringatan Hari Jadi Bojonegoro Ke-348 Tahun 2025

Bojonegoro - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro, telah mengagendakan sejumlah acara untuk memperingati Hari Jadi Kabupaten Bojonegoro (HJB) ke-348 yang jatuh ...

1768238616.9923 at start, 1768238617.5297 at end, 0.53743815422058 sec elapsed